Bola.net - Winger Leroy Sane telah menjadi pemain yang penting untuk Manchester City dalam tiga musim terakhir. Namun, The Citizen kini terancam kehilangan pemain asal Jerman itu. Sebab, dia disebut ingin kembali ke negaranya.
Leroy Sane bergabung dengan Manchester City pada tahun 2016 lalu. Ketika itu, Man City membelinya dengan harga 50 juta euro dari Schalke 04. Harga yang cukup mahal, sebab saat dibeli oleh Manchester City, usia Leroy Sane masih 20 tahun.
Pada usia yang begitu muda tersebut, Leroy Sane langsung mampu menembus tim utama. Di musim 2016/17, Leroy Sane memainkan 26 laga di Premier League. Jumlah laga yang dia mainkan terus bertambah tiap musimnya.
Apa yang membuat Leroy Sane mungkin akan meninggalkan Manchester City? Simak ulasan lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
https://www.bola.net/inggris/manchester-city-terancam-ditinggal-leroy-sane-46dedb.html
2019-04-25 07:32:00Z
52781574066116
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Manchester City Terancam Ditinggal Leroy Sane - Bola.net"
Post a Comment