Bola.net - Frank Lampard kini menghadapi tugas terbesar dalam karir manajerialnya setelah resmi menjadi bos Chelsea.
Lampard baru musim panas 2018 kemarin beralih profesi menjadi seorang manajer. Ia langsung dipercaya menangani Derby County.
Kinerjanya lumayan. Ia membawa Derby nangkring di peringkat enam klasemen akhir divisi Championship. Dari 46 pertandingan, ia membawa timnya meraih 20 kemenangan, 14 kali hasil imbang dan 12 kekalahan.
Ia juga nyaris membawa Chelsea lolos dari final playoff EFL. Sayang di final, Derby dikalahkan oleh Aston Villa.
Prestasi itu tampaknya cukup meyakinkan manajemen Chelsea untuk menunjuknya menggantikan Maurizio Sarri yang hengkang ke Juventus. The Blues resmi menunjuk pria 41 tahun itu menjadi bos di Stamford Bridge pada hari Kamis (04/07).
Lampard sendiri dihadapkan pada tantangan besar saat ini. Sebab Chelsea baru saja kehilangan Eden Hazard, plus terkena sanksi larangan transfer selama dua periode. Ia juga harus dihadapkan pada 'kejamnya' Roman Abramovich yang gemar memecat manajer.
Jadi berikut empat tugas besar yang menanti Frank Lampard di Chelsea.
https://www.bola.net/inggris/empat-tugas-besar-yang-menanti-frank-lampard-di-chelsea-370833.html
2019-07-04 10:55:00Z
52781691515658
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Empat Tugas Besar yang Menanti Frank Lampard di Chelsea - Bola.net"
Post a Comment