
Daftar pemain Barcelona yang dibawa Ernesto Valverde untuk hadapi Dortmund dalam ajang Liga Champions babak fase grup.
TRIBUNNEWS.COM - Simak dalam berita ini daftar pemain Barcelona untuk hadapi Dortmund dalam fase grup Liga Champions.
Laga Dortmund vs Barcelona Liga Champions akan berlangsung di Stadion Signal Iduna Park, Jerman, Rabu (18/9/2019) dini hari.
Pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, membawa sebanyak 22 pemain Balugrana untuk lawan Dortmund. Termasuk sang kapten, Lionel Messi.
Baca: Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Valencia Liga Champions, The Blues Andalkan Skuat Muda
Barcelona mendapati kabar baik, bintang sekaligus kapten mereka telah kembali bergabung dengan tim dan menjalani sesi latihan.
Lampu hijau ini datang dari staf medis Barcelona yang mengkonfirmasi melalui situs resmi klub, Barcelona.
Sebelumnya, Lionel Messi absen karena mengalami cedera betis.
Apakah melawan Dortmund akan diturunkan oleh pelatih Barcelona, Ernesto Valverde ? Menarik untuk dinantikan keputusan apa yang akan diambil oleh sang juru taktik.
https://www.tribunnews.com/superskor/2019/09/17/dortmund-vs-barcelona-liga-champions-ini-skuat-yang-dibawa-ernesto-valverde
2019-09-17 03:53:49Z
52781804912020
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Dortmund vs Barcelona Liga Champions, Ini Skuat yang Dibawa Ernesto Valverde - Tribunnews"
Post a Comment