
Indonesia U19 vs Korut berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (10/11/2019). Tim asuhan Fakhri Husaini tinggal membutuhkan satu poin untuk lolos ke putaran final Piala Asia U-19 2020 di Uzbekistan.
Di Grup K Klasemen Kualifikasi Piala Asia U-19 2020, Indonesia menempati posisi teratas dengan raihan enam poin. Sementara itu, Korut menguntit dengan catatan empat poin hasil dari dua kali bertanding.
Perjuangan Timnas U-19 saat melawan Korut disiarkan langsung Mola TV dan RCTI. Pertandingan yang kickoff pada pukul 19.00 WIB itu juga bisa disaksikan via link ini.
Jadwal Kuaifikasi Piala Asia U-19, Minggu (10/11)
Indonesia vs Korea Utara -- Pukul 19. WIB
Simak Video "Indonesia U-19 Kalah dari Arab Saudi "
[Gambas:Video 20detik]
(cas/fem)
https://sport.detik.com/sepakbola/liga-indonesia/d-4779101/link-live-streaming-timnas-u-19-vs-korea-utara
2019-11-10 08:52:47Z
52781886904396
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Link Live Streaming Timnas U-19 Vs Korea Utara - detikSport"
Post a Comment